Penjualan dan Info Seputar Bibit Tanaman Buah Berkualitas dan Bergaransi

Tabulampot Jeruk Pamelo Merah – Cara Mudah Agar Pohon Jeruk Pamelo Berbuah

Tabulampot Jeruk Pamelo Merah – Jeruk pamelo memiliki banyak tumbuh dan dapat dengan mudah ditemukan di Indonesia. Jeruk yang juga dikenal dengan anama jeruk Bali ini juga banyak dikembangkan di negeri Siam, Thailand. Salah satu buah jeruk pamelo asal Thailand yang memiliki bentuk dan warna yang menarik adalah pamelo merah. Buahnya berukuran besar layaknya jenis jeruk pamelo lainnya, kulitnya berwarna merah cerah. Rasa buahnya pun manis.

tabulampot jeruk pamelo merah
tabulampot pamelo merah

Tanaman jeruk pamelo memiliki batang pohon dengan ukuran sedang, berwarna kecoklatan. Dapat tumbuh baik di daerah dengan cuaca panas seperti dataran rendah. Tanaman ini sangat menyukai sinar matahari langsung. Meskipun jeruk pamelo termasuk memiliki ukuran buah yang jumbo, bukan berrati anda tidak bisa menanam pohonnya di lahan yang sempit. Karena tabulampot jeruk pamelo merah sangat mudah anda lakukan.

Baca Juga : Durian Musang King, Primadona dari Negeri Jiran

JUAL BIBIT JERUK PAMELO MERAH

Harga : Rp 200.000 – Rp 150.000
*harga dapat berbubah sewaktu-waktu, cek update 085 729 777 657

BIBIT PAMELO MERAH
BIBIT PAMELO MERAH
Perbanyakan tempel  dan okulasi
Tinggi bibit Mulai 60cm (ukuran siap tanam)
Usia Sekitar 5 bulan dari sambung
Masa berbuah 3 tahun – 4 tahun (tergatung perawatan)
Tabulampot Cocok untuk ditanam didalam pot
Daerah yang optimal dataran rendah – tinggi ( 50 mdpl – 1200 mdpl)
Penyiaraman cukup 1 hari sekali saat musim kemarau
Pupuk – kohe kambing fermentasi lebih bagus, setiap 1 bulan 1x

Pupuk NPK setiap 4 bulan 1 x

Garansi
  1. Keaslian Bibit
  2. Aman sampai tujuan
  3. Tanaman berbuah lebih cepat

Customer Service : 085 729 777 657

Tabulampot Jeruk Pamelo Merah

• Bahan dan Alat :

  • Bibit pamelo merah
  • Pot dengan diameter minimal 40cm/drum bekas.
  • Pecahan genting/ bata
  • Tanah berhumus
  • Pupuk kompos
  • Pasir

• Cara Menanam :

  • Pastikan bibit pamelo merah anda dalam keadaan sehat. Bibit yang sehat ditandai dengan batang pohonnya yang segar, daunnya tidak layu, dan tidak ada bagian bibit yang terkena hama, virus, maupun penyakit.
  • Cek apakah pada pot/drum yang akan anda gunakan pada bagian dasarnya terdapat lubang untuk drainase. Bila belum, bisa anda buat secara manual dengan bantuan bor listrik. Setelah itu, tata potongan bata/genting pada dasar pot/drum yang akan anda gunakan.
  • Siapkan media tanam. Campur tanah dan pupuk kompos dengan perbandingan
  • Masukkan sebagian media tanam hingga 1/3 dari volume pot yang anda gunakan. Letakkan bibit pamelo merah tepat di tengah. Lalu tambahkan kembali media tanam hingga kurang lebih 2 cm dari bibir pot.
  • Siram media tanam secukupnya saja hingga tanah nampak lembab.

Letakkan tabulampot pamelo merah anda di tempat sejuk selama kurang lebih 1 minggu. Setelahnya bisa dipindah ke tempat dengan sinar matahari penuh. Pohon pamelo merah membutuhkan minimal lima jam mendapatkan sinar matahari penuh setiap harinya.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *